Jumat, 17 Juli 2015

MATNUL HADITS

Tidak ada komentar:

Yang disebut dengan “matnul Hadits” ialah pembicaraan (kalam) atau materi berita yang diover oleh sanad yang terakhir. Baik pembicaraan itu sabda Rasulullah saw, sahabat ataupun tabi’in. Baik isi pembicaraan itu tentang perbuatan Nabi, maupun perbuatan sahabat yang tidak disanggah oleh Nabi. Misalnya perkataan sahabat Anas bin Malik ra,

كنا نصلى مع رسول الله فى فى ثدة الحر فاءذالم يستطع احد ناأن يمكن جبهته من الارض بسط شوبه فسجد عليه

“Kami bershalat bersama-Sama Rasulullah saw pada waktu udara sangat panas. Apabila salah seorang dari kami tak sanggup menekankan dahinya di atas tanah, maka Ia bentangkan pakaiannya, lantas sujud di atasnya”

Perkataan sahabat yang menjelaskan perbuatan salah seorang sahabat yang tak disanggah oleh Rasulullah saw (Kunna sampai dengan fasajada ’alaihi), disebut matnul Hadits.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
back to top